Kamis, 14 April 2016
BATIK
Motif Batik merupakan identitas bangsa Indonesia
Motif Batik merupakan identitas bangsa Indonesia yang mencerminkan semangat Bhineka Tunggal Ika berbeda-beda namun tetap satu pendirian. Kediri lebih dikenal dengan citra khasnya sebagai kota tahu dan getuk pisang yang banyak. Akan tetapi ternyata Kediri mempunyai potensi yang luar biasa dalam bidang kerajinan batik dari segi kualitas produk Batik Kediri tidak kalah dengan produk batik dari daerah indonesia.
bagus2 motifnya (y)
BalasHapus